Arsip Kategori: Handphone

Software atau setting untuk telpon gengam atau handphone

Cara Menghilangkan Suara pada Group BBM OS 10

Kasus pada Blackberry OS 10 pada Z10 atau Q10 banyak yang menanyakan bagaimana menghilangkan suara pada BBM Group padahal notifikasi updates pada grup tsb sudah di block, tetapi suara masih muncul atau terdengar. Ok, sekarang saya berikan solusinya: 1. Pastikan … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Blackberry, Cara setting, DigiLife, Handphone, OS 10 | Tag , , , , , , | 1 Komentar

Cara Setting Dolphin Browser View Full Site

Kebetulan pake gagdet Android nich dengan aplikasi Dolphin Browser HD, waktu coba browsing ternyata koq muncul websitenya tidak seperti di laptop / computer alias tampilan mobile site, dan parahnya lagi di websitenya tidak ada pilihan “View Full Site” tapi kalo … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Android, Belajar membuat, Cara setting, DigiLife, Handphone, Review | Tag , , , , , , , , , , , | 3 Komentar

BB Keluar Lagu Setelah Tutup Telpon

Blackberry tiba-tiba menjadi canggih setiap kali setelah tutup atau akhiri panggilan / telpon dan sms muncul lagu sendiri, sudah begitu lagunya tidak bisa di stop, diganti profile, settingan options juga tetep sama, bener-bener angker dan misterius ini BB. bentar ya … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Blackberry, Cara setting, Catatan BB ku, Catatan Harianku, DigiLife, Handphone, Misteri, Review | Tag , , , , , , , , , | 1 Komentar

Cara Cepat Download Video Youtube di Blackberry

Kapan hari coba untuk menonton youtube via BlackBerry, tapi ternyata ga bisa. karena BIS di indonesia tidak mengizinkan untuk video streaming (indosat) setelah tanya si mbah google akhirnya ketemu juga cara menonton video youtube di BlackBerry yaitu dengan cara mendownload … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Blackberry, DigiLife, Google.com, Handphone, Tips & Tricks Computer | Tag , , , , , , , | 1 Komentar

Gratis Main Game Angry Bird di PC

Saat ini Lovely Louisa Allen Ulang Tahun saya mau berbagi link download Game Terlaris di iPhone yang dapat dimainkan di Komputer jadi tidak perlu beli iPhone ok. Siapa yang tidak mengenal game Angry Birds? Game yang kini sedang naik daun … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, DigiLife, Freeware - Gratis, Handphone, Heboh, Tips & Tricks Computer | Tag , , , , | Meninggalkan komentar

Setting HP MITO Jadi Modem Internet

Sesuai permintaan W.Direktur hari ini, karena ada pelanggan setia yang tidak berhasil setting Handphone Mito menjadi Modem Internet, maka saya berikan petunjuk lengkapnya, karena menurut saya di web Mito sendiri kurang lengkap panduannya 😀 1. Download dulu Driver untuk HP … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Cara install, Cara setting, Catatan Harianku, Handphone, Review, Software Internet, Tips & Tricks Computer | Tag , , , , , , , | 35 Komentar

Renungan Harian Kristiani di Blackberry

Bagi yang suka mendapatkan artikel untuk menguatkan iman kita, atau tambahan pengetahuan tentang iman dan agama Kristen, silahkan download aplikasi “Christian Pocket Guide”. GRATIS loh. Ini sangat berguna terlebih untuk para remaja, pekerja dan pebisnis yang merasa sangat sibuk sehingga … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Blackberry, Catatan Harianku, DigiLife, Download, Freeware - Gratis, Handphone, Hot News, Tips Orang Tua, Twitter | Tag , , , , , , | 5 Komentar

Solusi Blackberry Kena Air

Mengingat harga Blackberry yang tidak murah, tentunya Anda akan merawatnya sebaik mungkin. Tapi sewaktu-waktu bisa saja Anda lalai menjaga Blackberry kesayangan Anda hingga tak sengaja terkena air. Misalnya tersiram minuman, mungkin terjatuh di bak mandi, atau terkena hujan? Jika kasus … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Belajar membuat, Berita Pilihan, Blackberry, DigiLife, Handphone | Tag , , , , | 11 Komentar